Alat ini merupakan alat yang digunakan untuk mendeteksi orang jatuh, alat ini digunakan oleh lansia untuk mempermudah keluarga mendapatkan informasi ketika lansia terjatuh saat tidak bersama dengan keluarga. Cara pemakaian:
Nyalakan dan pasangkan lifeplus pada pakaian.
Sambungkan LifePlus dengan aplikasi LifePlus via Bluetooth.
Masukkan nomor keluarga yang ingin dihubungi jika lansia terjatuh.